WELCOME TO PEKKAE ECOLODGE AND ECORIVER CAFE  

SELAMAT DATANG DI PEKKAE ECOLODGE AND ECORIVER CAFE

 

Pekkae EcoLodge & EcoRiver Café terletak di sepanjang tepi Sungai Rumpiae, Desa Kading, Kab. Barru.  Pekkae EcoLodge & EcoRiver Cafe adalah penginapan ramah lingkungan yang menawan dan  desain bangunannya menyatu dengan alam dan lingkungan seputarnya.

Letak Pekkae EcoLodge & EcoRiver Cafe sangat jau dari kebisingan hanya suara riam sungai dan burung burung yang menyelimuti kesunyain malam, Dusun Rumpiae  sangat nyaman dan asry.

Dari ibu kota Barru jarak tempu berkisar 45 menit dengan kendaraan rodan 4. Dan dari Bandara Internasional Hasanuddin airport berjarak 70 km dan dapat ditempu dengan kendaraan roda 4 berkisar 2 jam perjalanan.

Pekkae EcoLodge untuk sementara ada 4 unit bangunan bungalo pribadi, dibangun dengan bernuansa  pedesaan di tengah tengah hutan tersier. Tepat di pinggir sungai Rumpiae yang bertebing dengan batu kartz. Pekkae EcoLodge and EcoRiver Cafe menawarkan beberapa aktipitas selama tinggal disini, seperti : Trekking, Birding, Cultural Tours, River Tours and Island Tours atau hanya duduk duduk dipinggir sungai sambil menikmati kopi atau berenang disungai.

 Di sini, Anda dapat hidup bukan sebagai turis tetapi sebagai warga lokal dengan kehidupan sehari-hari yang bernuansa pedesaan.  Tamu Tamu yang menginap di Pekkae EcoLodge bisa berinteraksi lansung dengan masyarakat  rumpiae, seperti ikut berkebun dengan masyarakat atau ikut menanam padi dengan masyarakat setempat.

Kesejukan sinar mentari di Dusun Rummpiae menambah keharmonisan dengan menyatuhnya ke indahan alam seputar Ecolodge, Disini kami dan seluruh staff Pekkae EcoLOdge dan EcoRiver Café menunggu anda. Dan Selamat Datang di Pekkae EcoLodge and Ecoriver Café.

 

 

Untuk Reservasi/For Booking

WA :  +06281342908533 atau/or : 081222609779

Email : dancyudhien@gmail.com

              info@indo-equatour.com

              pekkaeecolodge@gmail.com

             








 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Exploring Unexplore The Remote Area Tribe in Sulawesi, Pekkae EcoLodge & EcoRiver Cafe As Your Pasport